Resep Donat Mie

4.9/5
(35 rating)

Download Resep

Simpan Resep

Salah satu makanan ringan yang sedang hits nih di media sosial, namanya donat mie. Buat yang penasaran bagaimana cara buatnya, silakan simak di video ini ya.

Less
bahan
cara membuat
testi diskusi
  • bahan

    ·
    1 porsi
  • 2 bungkus mie instan
  • 5 buah cabai rawit merah
  • 3 lembar daging asap
  • 2 butir telur kocok
  • minyak goreng secukupnya
  • 6 sdm tepung bumbu serbaguna
  • 6 sdm tepung roti

Cara Membuat

·
25 menit
  1. Rebus mie instan sampai matang

  2. Tuangkan semua bumbu mie instan ke piring

  3. Campurkan mie yang sudah matang dengan bumbunya

  4. Masukkan cabai rawit merah, daging asap, dan telur kocok, aduk hingga merata

  5. Oleskan minyak goreng ke dalam cetakan donat, kemudian masukkan mie kedalam cetakan

  6. Kukus selama 15 menit

  7. Baluri mie dengan tepung serba guna, kemudian celupkan ke telur kocok, lalu baluri kembali ke tepung roti

  8. Goreng hingga matang

  9. Sajikan

TIPS:

Topping mie bisa disesuaikan dengan seleramu.

Rating resep ini

Seberapa endeus resep ini

BERI RATING

Download Resep

Simpan Resep
Bagikan